Hidup sehat adalah impian hampir semua orang, tetapi terkadang kita mengabaikan pola hidup sehat sebagai upaya untuk mendapatkan kesehatan tersebut.
Profil Dokter
Sebagai dokter keluarga, pelayanan komprehensif harus diutamakan. Pendekatan kesehatan holistik lebih di kedepankan ...
Anak sehat calon pemimpin bangsa
Kesehatan anak merupakan aset bangsa yang sangat besar. Maju tidaknya suatu bangsa akan sangat ditentukan oleh generasi penerus yang sehat ...
Generasi penerus bangsa
Bangsa yang maju haruslah mampu menjamin kesehatan dan tersedianya pelayanan kesehatn yang bermutu ...
Tetap sehat di usia senja
Pelayanan kesehatan diutamakan pada tindakan pencegahan ...
Keindahan hidup di dunia akan semakin sempurna bila karunia kesehatan ada pada diri kita
Info Kesehatan
Pada masa remaja terjadi perubahan baik fisis maupun psikis yang menyebabkan remaja dalam kondisi rawan pada proses pertumbuhan dan perkembangannya. Masa ini merupakan masa terjadinya
Buah buahan sudah dikenal luas memiliki manfaat kesehatan. Manfaatnya untuk kesehatan tubuh sangat beragam, selain untuk memelihara kesehatan, nutrisi yang terdapat pada buah juga bermanfaat
Rubella atau yang juga dikenal dengan sebutan Campak Jerman adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus rubella. Pada umumnya penyakit ini menyerang anak-anak dan remaja.
Sindrom Brugada (Brugada Syndrome) merupakan gangguan jantung serius yang dapat menyebabkan kematian mendadak. Penderita Sindrom Brugada memiliki peningkatan risiko irama jantung yang tidak normal
Tuberkulosis (TB) adalah penyakit menular langsung yang disebabkan oleh kuman TB yaitu Mycobacterium tuberculosis. Sebagian besar kuman TB menyerang paru, namun dapat juga mengenai organ
Kata Alergi pasti sudah sering di dengar oleh para orang tua. Namun sebagian orang tua belum begitu memahami apa sebenarnya alergi itu. Alergi adalah salah
Proses penuaan merupakan proses alamiah yang akan terjadi. Ketika seseorang berusia lanjut, kemampuan tubuh mulai menurun dan organ-organ mulai tidak bisa bekerja maksimal. Beberapa hal